Sunday, March 20, 2016

Yu-Gi-Oh! Kelebihan dari Archtype U.A. Part 3

Pada artikel sebelumnya kita sudah membahas U.A. Mighty Slugger, U.A. Perfect Ace, U.A. Stadium, U.A. Midfielder, U.A. Goalkeeper, U.A. Powered Jersey, U.A. Playmaker, dan U.A. Blockbacker. Mari kita lanjutkan!

U.A. Turnover Tactics
If you control 2 or more “U.A.” monsters with different names: Shuffle as many monsters on the field as possible into the Deck, then Special Summon “U.A.” monsters from your Deck that have different names from each other, up to the number of cards shuffled into your Main Deck, but those monsters cannot attack this turn. Then your opponent can Special Summon monsters from their Deck, up to the number of cards shuffled into their Main Deck. You can only activate 1 “U.A. Turnover Tactics” per turn.
Ketika Jersey bisa menimbulkan damage yang besar dan menciptakan OTK pada situasi tertentu, Turnover Tactics memberikan kita keuntungan untuk mengatur kartu monster di field agar berada pada situasi yang bisa menguntungkan. Dengan kata lain, Turnover memberikan keuntungan dalam mengatur kartu monster di field, sementara Jersey memberikan keuntungan OTK. Karena itulah Deck ini sangat banyak memiliki pilihan playstyle. Namun kartu ini juga bisa menjadi pedang bermata dua karena jika lawan memiliki monster di field juga ketika kita menggunakan Turnover maka dia bisa memilih monster apa yang akan di summon dari Decknya. Tapi jangan salah, Turnover sangat berguna untuk penyerangan, contohnya ketika menyerang dengan monster U.A., kemudian tukar jadi Midfielder dan U.A. lainnya, lalu gunakan efek Midfielder untuk serangan tambahan. Ada beberapa kombinasi lainnya, tetapi intinya masih sama saja seperti itu.


U.A. Dreadnought Dunker
You can Special Summon this card (from your hand) by returning 1 “U.A.” monster you control to the hand, except “U.A. Dreadnought Dunker”. You can only Special Summon “U.A. Dreadnought Dunker” once per turn this way. If this card attacks a Defense Position monster, inflict piercing battle damage to your opponent. When this card inflicts battle damage to your opponent: You can target 1 card on the field; destroy it.
Ok, sebelumnya kita sudah memiliki Slugger dengan kekuatan menyerang yang tak bisa di halangi apapun, ditambah kombinasi dengan Playmaker, dan sekarang kita coba dengan Dunker. Kartu ini membantu kita untuk jadi lebih aggressive dan mengendalikan duel, hell yeah!! Sayangnya, kartu ini tidak memiliki kemampuan yang sama dengan Slugger, tapi kartu ini memiliki efek pembunuh sekaligus penghancur yang bisa menembus pertahan monster dalam posisi Defense, DAN menghancurkan kartu yang ada di field ketika dia memberikan damage. Dengan ATK 3000 karena Stadium sudah cukup kuat untuk menghadapi monster lawan. Equip dengan Jersey, menjadi ATK 4000, serangan ganda, menembus monster bertahan memberikan damage ganda dan menghancurkan kartu ketika memberikan damage. Bayangkan saja, Shaddoll otomatis kalah jika kita menyerang Dragon yang di set dengan Jersey+Dunker.
Sekarang Dunker akan terlihat bisa beraksi sendirian, tapi dia memiliki teman di setiap set monster U.A. yang rilis. Dunker dan Slugger merupakan kombinasi yang sempurna, yang satu sangat aggressif ketika digunakan dan lainnya bisa bermain aman. Dengan kata lain, satu dari keduanya bisa menjadi pilihan untuk menyerang di tim. Midfielder adalah kunci dalam pemanggilan monster ini. Dunker memiliki Level 7, kita tidak bisa mendapatkan keuntungan ketika melakukan Tribute Summon untuknya; makanya, kita butuh untuk menukar dengan U.A. lainnya, dan Midfielder di gabungkan dengan Stadium bisa membawa kesempatan terbuka bagi Dunker untuk melakukan tugasnya. Midfielder bisa membantu Dunker untuk ‘lari’ dari trap dengan chain Midfielder efek ketika lawan mengaktifkan efek kartu seperti Mirror Force atau Dimensional Prison. Dari American Football support, Blockbacker sangat bagus di pasangkan dengan Dunker dan ada satu lagi yang bagus berpasangan dengan Dunker, yaitu pemain Basket lainnya yang membagikan bola ke wilayah Dunker!
U.A. Rival Rebounder
You can Special Summon this card (from your hand) by returning 1 “U.A.” monster you control to the hand, except “U.A. Rival Rebounder”. You can only Special Summon “U.A. Rival Rebounder” once per turn this way. If this card is Special Summoned during your opponent’s turn, or Normal Summoned: You can Special Summon 1 “U.A.” monster from your hand or Graveyard, except “U.A. Rival Rebounder”. You can only use this effect of “U.A. Rival Rebounder” once per turn.
Kartu ini merupakan alasan mengapa Turnover bisa menjadi lebih efektif. Saya sengaja membagi pengenalan monster ini menjadi Pengguna-Turnover dan Penentang-Turnover.
Pengguna-TURNOVER:
Kita memiliki cara untuk memanggil 2 monster U.A. ke field dengan sekali summon. Dengan bantuan beberapa pendukung, Rebounder merupakan kartu awal untuk memenangkan duel. Dengan Normal Summon Rebounder, kita bisa mendapat efek dari Stadium (mencari member tim yang offensif) dan special summon U.A. kedua dari tangan, lebih di anjurkan Midfielder. Kemudian, lanjutkan langsung ke Battle Phase, serang dengan Rebounder, kemudian gantikan dia dengan penyerang U.A. yang sudah di add sebelumnya dengan efek Midfielder dan lanjutkan menyerang kembali. Dengan satu Normal Summon, kita bisa melakukan 3 serangan, dan bahkan tidak terlalu membutuhkan Goalkeeper untuk melindungi U.A. kita ketika giliran lawan. Pada saat giliran lawan gunakan efek Midfielder, gantikan Rebounder kembali ke permainan untuk mendapatkan tambahan Special Summon dari tangan atau kuburan. Harus di ingat, ada keuntungan tertentu dalam kombinasi antara Rebounder dan Stadium, karena chain efek Rebounder Special Summon monster membuat U.A. yang dipanggil mendapat tambahan ATK juga dari Stadium.
Kemampuan itulah yang merupakan sisi offensif dari Rebounder, sangat memiliki potensi kombinasi dengan Quick-Play Spell Card favorit kita, Turnover Tactics. Normal Summon Rebounder sendiri sudah cukup untuk memenuhi kondisi, dasar menguntungkan, kartu pendukung yang menggangu. Rebounder membuat kondisi ‘situasi’ mudah untuk terpenuhi. Terutama, kita bisa memakai Turnover untuk menukar keunggulan meskipun lawan memiliki monster yang hanya bisa kembali ke main deck, contohnya seperti Nekroz. Gunakan Turnover pada giliran lawan dan Special Summon Rebounder, dengan begitu kita mendapatkan tambahan monster U.A. langsung dari kuburan. Terakhir, ketika Normal Summon Rebounder, buat efeknya berada di CL1 dengan Stadium Normal Summon efek sebagai CL2. Dengan cara ini kita bisa mencari U.A. apapun yang di inginkan, kemudian langsung summon monster tersebut dari tangan. Kombo ini tidak selalu menjadi yang terbaik, karena kita tidak mendapat keuntungan +1 keunggulan kartu karena melakukan kombo itu, tapi kita mendapatkan 2 monster U.A. dengan ATK tinggi di field.
Penentang-TURNOVER:
Rebounder merupakan pemain tambahan dalam serangan, memanggil monster U.A. dari kuburan. Akhirnya, deck ini memiliki kemampuan untu recovery yang tidak membutuhkan tambahan Spell pendukung, sseperti “The Warrior Returning Alive”. Karena memilki Rebounder, kita bisa bisa membuang monster U.A. dengan Perfect Ace untuk efek negasinya, hanya untuk mendapatkan kembali kartu tersebut nantinya. Cara ini memudahkan kita untuk menambah jumlah monster saat mengganggu permainan lawan! Namun karena fungsi utama Rebounder hanya untuk recycle, dia jadi tidak sepenting Perfect Ace atau Midfielder, pada awal permainan efek mencari dari Stadium akan tetap tertuju pada monster utama U.A..
Tanpa Turnover di deck, kita akan mendapatkan ruang untuk tambahan pilihan, yang terbaik di kombinasikan dengan Rebounder adalah “The Monarchs Stormforth”. Rebounder membuat kartu ini menjadi +2, menyingkirkan monster lawan, mengambil monster U.A. dengan Stadium, dan Special Summon monster U.A. dari kuburan. Jadi meskipun tidak menggunakan kartu pendukung ‘advantage-centric’, kita tetap bisa mendapatkan keunggulan dalam melawan deck tingkat atas.
U.A. Signing Deal
Special Summon 1 “U.A.” monster from your Deck, but its effects are negated, also it cannot be used as Synchro or Xyz Material for a Summon. Then you lose LP equal to the Level of the monster you Special Summoned by this effect x 300. You can only activate 1 “U.A. Signing Deal” once per turn.
Signing Deal merupakan “A Hero Lives” untuk archetype U.A. dengan syarat yang lebih ringan untuk aktifasinya, dan temanya tertuju sebagai pencari Midfielder. Mudah memanggil keluar Midfielder ketika memiliki U.A. lainnya di tangan, dan bisa menggunakan Midfielder untuk Normal Summon dan kemudian mencari U.A. lainnya dengan Stadium. Ketika RotA tetap penting, kartu ini membantu memanggil U.A. pada awal permainan. Seperti melakukan pemanasan sebelum pertandingan besar, tapi sekali mendapatkan momentum maka akan sulit dihentikan dalam mencetak angka. Jangan lupa, kita bahkan bisa menggunakan Signing Deal walaupun sudah memiliki monster U.A. di field untuk menambahkan tambahan dari Stadium atau menambah penyerang!
Fungsi utama lain dari Signing Deal adalah untuk mencari dan memanggil U.A. manapun yang dibutuhkan, ketika belum memiliki Stadium. Mudahnya panggil monster yang dibutuhkan dengan Signing Deal, gunakan monster yang sudah di negasi itu sebagai sarana untuk special summon U.A. lainnya, kemudian panggil kembali monster yang kita butuhkan itu. Ketika kartu ini pada umumnya sangat memakan LP, makanya hanya digunakan saat dibutuhkan saja.
U.A. Penalty Box
At the start of the Damage Step, if your “U.A.” monster battles an opponent’s monster: You can banish that opponent’s monster until your opponent’s 2nd End Phase. You can only use this effect of “U.A. Penalty Box” once per turn. You can banish this card from your Graveyard; add 1 “U.A.” Spell Card from your Deck to your hand.
Inilah satu-satunya trap dari archetype U.A.. Kartu ini merupakan kartu terbaik untuk dibuang oleh efek Perfect Ace, karena kartu ini bisa digunakan untuk mencari Spell U.A. ketika berada di kuburan. Yeah, trap ini adalah searcher, tapi efeknya hanya bisa aktif dari kuburan.

Dengan kemampuan untuk membanish monster lawan selama 2 giliran. Jika lawan ingin menyerang Blockbacker atau Perfect Ace, mereka harus menyiapkan monster lebih dari satu untuk menyerang. Penalty Box juga membuat kita bisa menyngkirkan monster pengunci, seperti Vanity’s Fiend, Djinn Lock, atau bahkan El-Shaddolls. Diluar semua itu, favorit saya dalam menggunakan Penalty adalah untuk menyngkirkan material dari Xyz Monster. Terasa menyenangkan, terutama saat melawan “Number 30: Acid Golem of Destruction”. Harus diingat, kartu ini sangat bagus digunakan sebagai bahan discard efek Perfect Ace untuk mendapatkan keunggulan awal permainan.
Semua anggota U.A. sudah di bahas jadi see you next time guys xD

No comments:
Write comments

Search